Kamis, November 21, 2013
30
CANBERRA-(IDB) : Sejam lalu Presiden Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono akhirnya memberikan keterangan resmi terkait penyadapan dilakukan intelijen Australia pada ponsel pribadi miliknya dan kolega dia. SBY tidak mengerti kenapa Australia menyadap dirinya. Sebelumnya malah Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa mengatakan bakal menghentikan beberapa kerjasama bilateral Indonesia dengan Negeri Kangguru itu, termasuk kerjasama bidang militer.
 
Stasiun televisi ABC News melaporkan, Rabu (20/11), Indonesia menjadi sangat serius dalam menanggapi kasus penyadapan awalnya dibongkar oleh harian Inggris the Guardian dari bocoran dokumen rahasia Badan Intelijen Nasional Amerika Serikat (NSA) Edward Snowden. SBY bahkan memerintahkan Menteri Agama Suryadharma Ali membatalkan seminarnya di Universitas Deakin dan ini pembatalan pertama tingkat menteri setelah SBY menegaskan meninjau kerjasama dengan Australia.


"Kami bukan musuh dan hal ini sangat serius," ujar SBY dalam keterangan pers.


Segera setelah SBY melakukan keterangan pers, Perdana Menteri Tony Abbott segera memberikan keterangan langsung di depan anggota parlemen Australia dia sangat menyesal sebab hal ini menjadikan hubungan kedua negara terguncang. "Kami juga menyesal membuat Indonesia malu sebab dokumen rahasia dari Guardian disebarkan ini," ujar Abbott.


Abbott kembali menegaskan dia berkomitmen membangun hubungan kembali erat demi kepentingan kedua negara dan segera menuliskan surat pada SBY. Keterangan ini sangat singkat di depan parlemen. Sebelumnya Abbott menolak meminta maaf dan mengatakan penyadapan itu hal wajar dilakukan demi melindungi kepentingan Australia. Namun reaksi keras dari Indonesia membuat dia berpikir ulang atas sikap ini.

Australia Keluarkan Travel Warning  Ke Indonesia

Australia mengeluarkan travel warning bagi warganya yang ingin bepergian ke Indonesia. Negeri Kanguru itu mengingatkan kemungkinan gangguan seiring meningkatnya ketegangan hubungan Indonesia-Australia, setelah penyadapan terhadap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono oleh intelijen Australia terbongkar.

"Polisi lokal mengingatakan adanya rencana demonstrasi di luar Kantor Kedutaan Australia pada 21 November 2013. Warga Australia harus memantau media lokal, hindari demonstran, pertahankan kewaspadaan tinggi, dan keamanan," demikian peringatan yang dikeluarkan pemerintah Australia dikutip Sydney Morning Herald, Kamis (21/11/2013).

Hubungan Australia dengan Indonesia memang tengah panas. Pemicunya adalah terbongkarnya penyadapan intelijen Australia terhadap SBY dan lingkaran dalamnya selama 15 hari dalam periode Agustus 2009. SBY menyatakan kecewa dengan penyadapan tersebut.

Sebagai protes, Indonesia telah memanggil pulang duta besarnya dari Australia. Indonesia juga memutus sejumlah kesepakatan kerja sama. Tak hanya itu, Indonesia menuntut Perdana Menteri Australia Tony Abbott meminta maaf. Namun tetap saja Abbott tak kunjung meminta maaf.

SBY juga secara resmi berkirim surat kepada Abbot. SBY ingin mendapat tanggapan resmi dari peemerintah Australia soal penyadapan tersebut.




Sumber : Merdeka

30 komentar:

  1. selamat indon jadi IRAK kedua, segera nato hancurkan indon dari muka bumi

    BalasHapus
    Balasan
    1. diem saja kamu lon....tunggu giliran

      Hapus
    2. Dasar malontesialan mudah2an negara loe hancur lebur malon fuck dasar tukang jilat lubang pantat british

      Hapus
    3. kasian malon ga ada kerjaan ya..... blah sana chee bai

      Hapus
    4. haha knp bro,,kita bukan negara pecundang seperti kalian yang seperti binatang peliharaan.

      Hapus
    5. ano 11.36 di atas itu bukan malon. tp org indonesia jg, dia malu jd org indonesia krn dia lahir dari ibu tkw yg diperkosa majikan di malon sana.

      Hapus
    6. negara boneka gak usah ikut campur,,,, jilatin aja tu pantat inggris!!!

      Hapus
    7. dasar malingsial,,indonesia udah berapa negara yang jajah tapi aja merdeka,, kalau malingsial mendinh serahkan anak perempuannya sama penjajah ketimbang berjuang, indonesia bukan irak tolol indonesia punya sejuta keahlian yang sudah diakui dunia,, makanya baca itu berita jangan terlalu banyak ngesex dasar malingsial

      Hapus
  2. Malaysia/ negeri maling... tunggu saatmu untuk kehancuranmu yang mengaku ngaku serumpun... tapi bangsat..!!! dari kami ... NKRI

    BalasHapus
  3. Berita baru dari VIVAnews 21 Nop 2013 : AS menambah pasukan marinir di Australia...

    Dengan semangat Hari Pahlawan ynag baru kita peringati mari kita bersama sama berjuang untuk menghadapi Australia, AS maupun NATO yang mau coba coba mengganggu...

    BalasHapus
  4. Indonesia semakin terlihat mendekat akan ke Rusia tunggu kehancuranmu malaysia,.. Bangsatt

    BalasHapus
  5. Malaysia di sadap kok diam aja atau memang ingin di sadap atau malahan cecungut ausi dibilang apa aja nurut kesian..kesian.. Jiran awak nih asyik dikelon diketiak mak eli

    BalasHapus
    Balasan
    1. Diam bukan bererti nggak berbuat apa2.... malaysia terlebih dulu menyadap si ausie & usa ..makanya menhannya menyatakan tiada kebocoran rahasia... perlu proaktif kedepan bukannya mengundur kebelakang lho..

      Hapus
  6. malonsia tidak akan berani protes,wong warga negaranya dan raja nya banci,gak liat bro sehari2nya kan pake rok

    BalasHapus
  7. Asutrilia ini bangsa goblok, khilaf, salah perhitungan,pa emang suka bikin masalah (spt preman) ya?
    Mo aman, melindungi warganya/negaranya, "kepentingan nazionalnya", tp nyatanya / yg nyata / realitanya mereka malah gak aman / ketakutan dan terancam... klo "kepentingan nasional"nya adlh "menguasai/mengendalikan/memperbudak bangsa lain sbg visi keunggulan dan kejayaan negaranya, maka mereka salah jika itu thp bangsa Indonesia... lain hal jika itu thp malay/singapur, mereka benar/ tdk salah...
    Ini mnrt saya, bkn maksud menghina ato meremehkan, tp ini riil spt kenyataan yg kita tau apa adanya...

    BalasHapus
  8. maloon monyet seneng banget disadap..

    BalasHapus
  9. to=buto ni=mini..abot=berat..

    BalasHapus
  10. Malingshit, doyan di sadap....kerjaan sehari harinya jilat menjlat patat british.....
    cuma gara2 ikut pakta dengan ausi, england dll.....kalau sendiri juga ciut......nyalinya ngak berani berkoar.

    BalasHapus
  11. Memang Australia dan si Tony terpuruk dimata Indonesia,,, tapi pada saat yang bersamaan mereka Australia dan Tony jadi pahlawan dimata AS ,,, sedangkan SBY sedikit nambah simpati rakyat terhadap beliau dan ibu ,,,, padahal SBY tahu bahwa kita juga nyadap Australia ,,, seperti pernyataan manatan Ka BIN Hendropriyono ,,, SEMUA ITU ADA MUATAN POLITIKNYA ,,, ayolah saudara-saudaraku bangsa Indonesia ,,, cerdaslah jangan histeris ,,,

    Ancaman PENYADAPAN yang paling besar adalah dari SINGAPURA dan MALAYSIA !!!!
    Ingat siapa pemegang saham TELKOMSEL,,, INDOSAT,,, ingat dari mana asal PENYELUNDUPAN barang-barang elektronik dan NARKOBA ,,, ingat siapa yang MEMODALI pembajak selat malaka dan pembalakan kayu liar ???
    Ingat siapa yang menampung dan melindungi RIBUAN KORUPTOR dengan uangnya ??? ingat siapa yang mencuri pulau-pulau kita???
    Ingat siapa yang ngirim teroris NURDIN M TOP dan DR. Ashari ke Indonesia sehingga Indonesia terpuruk namanya dimata dunia setelah bom Bali???
    Australia adalah bandit kecil berbadan besar,,, banyak bandit besar berbadan kecil yang harus di waspadai !!!
    Kita harus tetap tenang,,, perkuat alutsista secepatnya ,,, tangkap semua agen asing maupun orang lokal yang bekerja untuk asing ,,, bersihkan MAFIA-MAFIA Ekonomi yang berpusat di SINGAPURA ,,, mafia Migas mafia elektronik sampai mafia Narkoba ,,, Perkuat Intelijen kita,,, jangan dikebiri karena pengkebirian itu adalah usulan AS saat reformasi dahulu ,,, POLISI jangan mau diadu dengan BIN ,,, karena itu permainan Australia dan AS yang dulu seolah-olah membantu Polisi kita ,,, Ayo yang cerdas bangsaku,,, jangan cuma bisa emosi saja !!!

    BalasHapus
    Balasan
    1. saya setuju dengan pendapat anda...lebih-lebih jg waspada juga dengan CIA karena banyak antek"nya sudah masuk d politik indonesia..supaya kita selalu d pengaruh USA...

      Hapus
  12. Saat nya mendekatkan diri BERUANG MERAH Russia. hahaha

    BalasHapus
  13. Siapkan kita untuk berperang......

    BalasHapus
    Balasan
    1. SIAP PAK CHIK.SIAP PERANG MAK CIK.

      Hapus
  14. itu bukan warga malaysia , tapi orang indo pendatang . sudah kami chenk web .

    BalasHapus
  15. udah hancurkan saja gemas akkkkuuuu

    BalasHapus
  16. dasar malonte, begundal inggris anjing... mampos kau lon..

    BalasHapus
  17. sultan malaysia banci semua wkwkwkwkwkkkk

    BalasHapus
  18. ADUH BRO KYK GAK TAU AJA MALAYSIA.DI SADAP PUN CM DIAM MEREKA TAKUT,MALAYSIA SKRG GAK BERSATU RAKYATNYA. RAKYATNYA AJA HINA SULTANYA..APALGI KAUM CINA PALING BENCI MELAYU..MAKANYA MALAYSIA INGIN MERAPAT KE INDONESIA.JADI NEGARA SERUMPUNLA... SULTAN ABDUL HALIM MUADZAM. PADUKA RAJA NGENTOT.RAJA KONGKE, RAJA BABI. SEJARA SULTAN DI MALAYSIA DULUNYA BABUNYA MAMA ELI. ANJING RAJA RAJA MALAYSIA.

    BalasHapus
  19. Go to hell ausie,...wellcome Rusia & Cina. sudah saatnya indonesia bekerjasama lebih serius dengan rusia dan cina untuk memperkuat militer kita. amerika dan ausie takut kalau indonesia mendekat erat dengan rusia dan cina.

    BalasHapus