Kamis, Oktober 23, 2014
5
JKGR-(IDB) : Mengapa Indonesia ingin membeli kapal selam pada saat ini?. Presiden baru Indonesia Joko Widodo sedang mempertimbangkan melanjutkan pembelian kapal selam kelas Kilo Rusia yang dibatalkan awal 2014. Informasi ini dari Voice of Rusia tanggal 21/10/2014 yang mengutip pernyataan Menteri Perindustrian dan Perdagangan Rusia, Denis Manturov yang mengumumkannya setelah bertemu dengan Presiden baru Indonesia Joko Widodo.

Mereka juga mempertimbangkan kerjasama di bidang energi di mana perusahaan Rusia akan membangun pabrik di kilang minyak Indonesia, membahas perluasan penyediaan peralatan militer ke Indonesia, yaitu kapal selam proyek 636, seperti yang disampaikan Menteri Denis Manturov.


Namun sumber tidak mengatakan berapa banyak pengadaan kapal selam yang dibahas kedua negara dalam diskusi ini. Tapi, pengadaan kapal selam yang direncanakan Indonesia pada akhir 2013 menunjukkan, kemungkinan besar akan membeli tidak kurang dari 10 unit Kilo 636 Rusia.


Namun sumber tidak mengungkapkan apakah pembelian ini terkait kelanjutan pembicaraan Jakarta dan Moskow yang sempat hendak membeli kapal selam yang telah digunakan oleh Rusia, namun dibatalkan karena tidak ada jaminan kualitas.


Indonesia merupakan negara pertama di Asia Tenggara yang memiliki armada kapal selam sejak 1967. Indonesia telah menerima banyak kapal selam kelas Whiskey dari Uni Soviet. Pada tahun 1981, Indonesia membeli 2 kapal selam Cakra Type 209 dari Jerman, untuk menggantikan kapal selam Whiskey.


Karena situasi yang tidak stabil di wilayah regional, pada tahun 2012 Indonesia memutuskan untuk membeli lagi 3 tiga kapal selam Chang Bogo dari Korea Selatan senilai 1,07 miliar dolar, dan diharapkan semua dipindahkan secara bertahap ke Indonesia tahun 2015 2016.


Sejauh ini, Indonesia selalu berdiri di luar sengketa teritorial di Laut China Selatan. Namun sekarang, sengketa kedaulatan antara China, Vietnam dan Filipina meningkat di Laut China selatan, sehingga Jakarta terpaksa mengubah strategi militer mereka.


Saat menghadiri konferensi tentang sistem peringatan dini di bidang keamanan maritim di Batam, Kepulauan Riau, awal bulan ini, Kepala Koordinasi Keamanan Laut, Laksamana Madya Albert Mamahit Desi memperingatkan, sengketa teritorial di Laut China Selatan merupakan ancaman nyata, yang cepat atau lambat akan mempengaruhi negara Indonesia. 

Dia mengatakan bahwa perairan di sekitar Kepulauan Natuna Indonesia tidak secara langsung terkait dengan sengketa Laut Cina Selatan, tapi, tampaknya sengketa itu mendekati daerah Indonesia dan China belum mengklarifikasi pernyataan mengenai zona ekonomi eksklusif Indonesia. Ini jelas merupakan ancaman nyata bagi Indonesia. Masalah menjadi lebih kompleks ketika perselisihan muncul antara negara-negara anggota ASEAN dan China, akan sulit untuk menemukan kesamaan, meskipun solidaritas ASEAN selalu dipertahankan, ujar Desi Albert Mamahit.

Indonesia harus siap menghadapi setiap gerakan dari setiap pihak yang berkepentingan dalam sengketa di Laut China Selatan.



Sumber : JKGR

5 komentar:

  1. Mantap itu baru gebrakan, tapi harus ada TOTnya agar Indonesia bisa mandiri Alutsista. jangan lupa SU 35nya dan rudal s300, s400 atau s500

    BalasHapus
    Balasan
    1. s-300 uda digantikan dgn s-400, s-500 br akan di kembangkan

      Hapus
  2. radar baru dan s-400 ini sangat penting juga.....

    BalasHapus
  3. lada clas 636 harus segera di akusisi sebelum saman damai berubah ke saman perang multi fungsi , ssdar di kemudian hari tidak ada istilah terlambat asal new leader ship presidet jokowi jelli mengambil ke bijakan yata . bicara jujur indonesia sudah ke tingalan dua babak di banding negaara jauh lebih miskin Vetnam ...termasuk di bidang energi terbarukan pltn nukler vetnam 2016 siap operasi ...indonesia di saman beyee hanya gibul dan kaya di kroni doang ..mari kita berdoa di saman jokowi mudah 2 beda aminn ..

    BalasHapus
  4. Bolavita | Agen Bola | Sabung Ayam | Agen Casino online | Agen Bolatangkas | Agen Poker Online | Agen Tembak ikan | Agen Togel online / 4D | Agen Dragon Tiger | Agen Baccarat | Agen Sic Bo.

    Agen Judi Online Terpercaya Di Indonesia Bermain :

    • Sabung Ayam
    • Casino online
    • Bolatangkas
    • Taruhan Bola Online / Sportsbook
    • Poker Online
    • Tembak ikan
    • Slot Game
    • Togel online / 4D
    • Baccarat
    • Dragon Tiger
    • Roulette
    • Sic Bo
    • Niu-Niu
    • Sakong
    • Fan Tan

    Silahkan Bergabung dan DAFTAR kan Diri ANDA SEGERA DI WEB KAMI...!!! Dan BONUS CASHBACK 10% Dan BONUS REFFERAL 7%

    Yuk kita Main Sama Teman Dan Keluarga :*
    Minimal deposit 50.000,-
    Minimal Withdraw 50.000,-
    Support 100 Bank BCA,MANDIRI,BNI,BRI.DANAMON,CIMB NIAGA,PERMATA, DLL

    Link Alternatif :
    www. bolavita. club
    www. bolavita. cc
    www. bolavita. pw
    www. 855sm. com

    Hubungi kami:
    Wechat : Bolavita
    WA : +62812-2222-995
    Line : cs_bolavita
    BBM PIN : BOLAVITA ( Huruf Semua )

    BalasHapus