Senin, Oktober 15, 2012
0
JAKARTA-(IDB) : Wakil Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin, Jumat (12/10), menerima kunjungan kehormatan Duta Besar Sri Lanka untuk Indonesia HE Maj Gen (Ret) Nanda Mallawaarachchi di Kantor Kemhan, Jakarta. 

Kunjungannya kali ini menemui Wamenhan adalah untuk memberikan update terbaru di bidang pertahanan sehubungan dengan kerjasama bilateral kedua negara dalam bidang pertahanan. 

Saat menemui Duta Besar Sri Lanka untuk Indonesia, Wamenhan didampingi Dirjen Strategi Pertahanan Kemhan Mayjen Puguh Santoso. 




Sumber : DMC

0 komentar:

Posting Komentar

:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.