Pages

Minggu, Maret 24, 2013

Berita Foto : Kepala Roket Buatan Malang Indonesia Yang Di Import Chile

Kepala Roket Buatan Malang Diekspor ke Chile

MALANG-(IDB) : Seorang pekerja menunjukkan smoke warhead 70 mm saat rillis ekspor perdana PT. Sari Bahari di lokasi workshopnya Jl. Muharto, Malang, Jawa Timur, Senin (25/3). Sebanyak 260 unit kepala roket Smoke warhead 70 mm akan diekspor ke Republik Chile.

Kepala Roket Buatan Malang Diekspor ke Chile

Direktorat Jenderal Potensi Pertahanan Kementrian Pertahanan Republik Indonesia Pos M. Hutabarat saat rillis ekspor perdana smoke warhead 70mm buatan PT. Sari Bahari di lokasi workshopnya Jl. Muharto, Malang, Jawa Timur, Senin (25/3). PT Sari Bahari berhasil menyisihkan 43 negara dalam tender internasional pengadaan smoke warhead 70 mm untuk kebutuhan angkatan bersenjata Chile.

Kepala Roket Buatan Malang Diekspor ke Chile

Rektor Universitas Muhammadiyah Malang Mhajir Effendi (kiri) berbincang dengan seorang jurnalis saat rillis ekspor perdana smoke warhead 70mm buatan PT. Sari Bahari di lokasi workshopnya Jl. Muharto, Malang, Jawa Timur.
Kepala Roket Buatan Malang Diekspor ke Chile

Seorang pekerja menunjukkan smoke warhead 70 mm siap kirim saat rillis ekspor perdana PT. Sari Bahari di lokasi workshopnya Jl. Muharto, Malang, Jawa Timur. PT. Sari Bahari berhasil menyisihkan 43 negara dalam tender internasional pengadaan smoke warhead 70 mm untuk kebutuhan angkatan bersenjata Chile.

Kepala Roket Buatan Malang Diekspor ke Chile

Penutup kepala roket Smoke warhead 70mm siap kirim saat rillis ekspor perdana PT. Sari Bahari di lokasi workshopnya Jl. Muharto, Malang, Jawa Timur.

Kepala Roket Buatan Malang Diekspor ke Chile

Staf Ahli Menteri Pertahanan Bidang Teknologi dan Informasi Anne Kusmayanti (tengah) dan Direktorat Jenderal Potensi Pertahanan Kementrian Republik Indonesia Pos M. Hutabarat saat peresmian rilis dan ekspor perdana kepala roket Smoke warhead di lokasi workshop PT. Sari bahari Jl. Muharto, Malang, Jawa Timur.




Sumber : Tempo 

3 komentar:

  1. Pemerintah perlu mendorong swasta nasional memproduksi roket dengan negara sahabat seperi Korea,iran atau negara negara pecahan Soviet.Atau produksi rudal sekalian...

    BalasHapus
  2. G mana boler jenis smoke warhead itu kepala roket atau sistem pengisian propellan seperti yg beler terangkeen kemaren??? Mhn pencerahan

    BalasHapus
  3. Awal yang Mantap ! .. semoga ke depan seperti Korea Selatan, Pemerintah juga mendorong bahkan mengutamakan peran swasta dalam pengadaan peralatan & teknologi pertahanan.. Keep Going !!

    BalasHapus